HandyHelp adalah solusi modern untuk kebutuhan renovasi, perbaikan, konstruksi, dan jasa cleaning Anda. Kami hadir untuk memudahkan Anda menemukan tukang dan tenaga ahli berkualitas yang sesuai dengan kebutuhan dan anggaran Anda.
Kami percaya bahwa setiap proyek, besar maupun kecil, layak dikerjakan oleh mitra profesional yang handal. Karena itu, HandyHelp bekerja sama dengan tukang-tukang berpengalaman dan terpercaya yang telah melalui proses seleksi ketat. Anda bisa memilih sendiri mitra yang paling cocok untuk pekerjaan Anda — transparan, fleksibel, dan tanpa ribet.
Project Leader & Web Developer
Research & Field Analyst